Musyawarah Desa Khusus Rembug Stunting
Musyawarah Desa Khusus Rembug Stunting
Bahwa pada saat ini pemerintah sedang giatnya untuk segera bisa mengentaskan stunting di Indonesia pada hari ini 11 Desember 2023 di Desa Wonorejo dilaksanakan Rembug Stunting supaya mengurangi angka stunting yang ada ,rembug stunting di hadiri oleh Camat Karanganyar Suis Idawati,S.Sos dan di ikuti oleh Pemerintah Desa setempat Ketua TP PKK Desa, bidan desa, tokoh masyarakat, tokoh agama, RT/RW setempat.Pada kesemapatan tersebut disepakati bahwa untuk menjadi perhatian kita bersama yaitu
1. Calon pengganti sudah masuk masa umurnya dilakukan imunisasi
2. Ibu Hamil dipantau kehamilannya dan Gisinya
3. Anak atau bayi yang baru dilahirkan , Asi selama 6 bulan
4. Balita ( balita dibawah 2 tahun ) jadi perhatian utama
5. Kebersihan lingkungan ,termasuk sanitasinya